Tag : Panembahan Senopati

Histori

Raja Jawa yang Ini Disebut-sebut sebagai Pencipta Sosok Nyai Roro Kidul Penguasa Pantai Selatan

Raja Jawa ini berbeda dengan Raja Jawa yang disebut Bahlil Lahadalia. Ia disebut-sebut sebagai pencipta sosok Nyai Roro Kidul Penguasa Pantai Selatan.

Histori

Panembahan Senopati Sang Pendiri Mataram Terpikat dengan Kecantikan Nyi Roro Kidul

Pendiri Mataram yang dikenal dengan sebutan Panembahan Senopati disebut memiliki hubungan dekat dengan Nyi Roro Kidul, bagaimana kisahnya?

Histori

Benarkah Nyai Roro Kidul Cuma Sosok Rekaan Panembahan Senopati?

Sejak zaman dulu hingga kini mitos Nyai Roro Kidul sering dikaji dan diteliti. Benarkah ia karangan Panembahan Senopati penguasa pertama Mataram?

Histori

Tragisnya Nasib Ki Ageng Mangir, Tewas Di Tangan Panembahan Senopati, Mertuanya Sendiri

Tragisnya Ki Ageng Mangir, tewas di tangan mertuanya sendiri, yaitu pendiri Mataram Islam, Panembahan Senopati.

Tradisi

Buat Perjanjian Hingga Berkasih-kasih Dengan Pendiri Mataram Islam, Benarkah Nyi Roro Kidul Keturunan Prabu Siliwangi?

Dalam Babad Tanah Jawi diceritakan Nyi Roro Kidul kagum dengan kehebatan Panembahan Senopati pendiri Mataram Islam dan bersedia membantunya.

Tradisi

Dianggap Tokoh Sakti Pendiri Mataram Islam, Ini Daftar Pusaka yang Dimiliki Panembahan Senopati

Pendiri kerajaan Mataram Islam dikenal sebagai sosok yang sakti mandraguna berikut ini daftar pusaka miliki Panembahan Senopati.

Histori

Kisah Tirakat dan Kesaktian Panembahan Senopati Raja Pertama Mataram Islam

Salah satu kisah menarik dari kerjaan Mataram adalah kesaktian Panembahan Senopati yang merupakan raja pertama Mataram Islam.

Histori

Cinta Berujung Maut, Ki Ageng Mangir Dibunuh Mertua Sendiri Demi Kekuasaan

Apa yang menyebabkan Panembahan Senopati membunuh Ki Ageng Mangir, penguasa Mangir yang merupakan menantunya sendiri, dengan cara keji dan licik?

Biografi

Begini Gambaran Sosok Nyi Roro Kidul Penguasa Laut Selatan Dalam Babad Tanah Jawi

Babad Tanah Jawi bercerita bagaimana Nyi Roro Kidul kagum dengan kehebatan Panembahan Senopati pendiri Mataram Islam dan bersedia membantunya.

Histori

Cerita Panembahan Senopati Menunggu Kematian Sultan Pajang Di Laweyan, Sejarawan Belanda Menyebutnya Pengepungan

Serat Kandha menyebut Panembahan Senopati menunggu kematian Raja Pajang, Sultan Hadiwijaya, di makam kakeknya, Ki Ageng Henis, di Laweyan.

Histori

Kalah Perang Dari Mataram Islam, Jaka Tingkir Pun Kabur Ke Makam Keramat Untuk Berdoa Tapi Pintunya Terkunci

Setelah kalah dari Panembahan Senopati raja Mataram Islam, Sultan Pajang Hadiwijaya pergi makam Tembayat yang keramat. Tapi pintunya tertutup.