Find Us On Social Media :

Peduli Tubuhmu; 20 Makanan Terbaik Turunkan Hipertensi Tanpa Obat

By K. Tatik Wardayati, Senin, 15 Maret 2021 | 16:15 WIB

Peduli tubuhmu, makanan terbaik turunkan hipertensi tanpa obat.

Intisari-Online.com – Ketika kita berpikir untuk mencoba menurunkan hipertensi alias tekanan darah tinggi, biasanya kita berpikir untuk membatasi garam dan makanan olahan.

Tetapi, diet jantung sehat ternyata lebih dari sekadar menurunkan asupan natrium.

Diet DASH (Dietary Approaches to Stop Hypertension), dirancang khusus untuk membantu mengelola tekanan darah, menekankan pada makan banyak buah, sayuran, produk susu rendah lemak, dan makanan kaya serat lainnya.

Diet DASH menyehatkan jantung dan kaya akan makanan yang memiliki kandungan tinggi kalsium, magnesium, kalium, protein, dan serat.

Baca Juga: Peduli Tubuhmu; Makanan Sehat untuk Paru-paru agar Bernapas Lebih Baik

Nutrisi ini penting untuk menurunkan tekanan darah secara alami.

Memasukkan makanan yang disetujui ahli jantung ini ke dalam makanan Anda, bersama dengan minum obat yang diresepkan dan mengikuti rutinitas olahraga teratur, dapat membantu menurunkan tekanan darah Anda.

Berikut ini makanan alami yang dapat menurunkan hipertensi Anda:

Baca Juga: Peduli Tubuhmu; 12 Makanan Terbaik untuk Hati Sehat, Termasuk Anggur!