Find Us On Social Media :

4 Makanan Sejuta Umat Ini Bisa Ganggu Kualitas Tidurmu, Yuk Kurangi Sekarang Juga!

By Muflika Nur Fuaddah, Jumat, 4 Februari 2022 | 20:12 WIB

Jangan Konsumsi Makanan Sejuta Umat Ini Jika Tak Mau Kualitas Tidurmu Terganggu

Misalnya, Scharffen Berger 82% Extra Dark Chocolate Bar mengandung 84 miligram kafein dalam satu batang penuh, sementara secangkir kopi yang diseduh mengandung sekitar 95 miligram kafein —bukan perbedaan yang cukup besar.

Sayangnya, itu bisa menimbulkan masalah ketika Anda tidur.

Sebuah studi 2013 yang diterbitkan dalam Journal of Clinical Sleep Medicine menemukan bahwa dosis 400 miligram kafein yang diminum 0, 3, atau bahkan 6 jam sebelum tidur secara signifikan mengganggu tidur peserta studi.

Baca Juga: Lakukan Rutinitas Titik Pijat Refleksi Kaki Agar Bisa Tidur Makin Nyenyak dan Berkualitas, Begini Langkah yang Bisa Anda Lakukan, Mau Coba?

Baca Juga: Pasangan Mendengkur Bikin Tak Bisa Tidur Nyenyak? Coba Beri Jus Murah Ini Selama 5 Hari, Dijamin Bisa Tidur Pulas

(*)