Find Us On Social Media :

Cara Mudah Tidur Nyenyak dan Berkualitas yang Bisa Diterapkan Guna Hilangkan Masalah Tidur

By May N, Sabtu, 28 Agustus 2021 | 08:08 WIB

Durasi tidur terbaik berdasarkan usia.

Intisari-online.com - Tidur adalah cara tubuh beristirahat dan tentunya memiliki peran yang penting terhadap kesehatan tubuh manusia secara keseluruhan.

Dengan tidur, energi dan kemampuan fungsi tubuh bekerja dengan optimal.

Tidur umumnya dilakukan selama tujuh sampai delapan jam setiap malamnya agar bisa berenergi di pagi hari.

Jika Anda mengalami susah tidur Anda perlu mengamati pola tidur Anda.

Baca Juga: Sempatkan Sebelum Tidur! Rasakan Berbagai Manfaat Makan Telur Rebus di Malam Hari Ini

Catat berapa lama durasi tidur Anda setiap malam, dan penyebab susah tidur yang Anda alami serta bagaimana perasaan dan energi Anda di pagi hari.

Melansir Kompas.com inilah beberapa cara tidur nyenyak yang dapat dipraktikkan di rumah:

Membangun rutinitas

Membangun rutinitas tidur penting tidak hanya pada anak tapi juga orang dewasa.

Baca Juga: Terkuak! Sekarang Orang-orang Bisa Tidur Nyenyak, Ternyata Ini Alasannya Kenapa Rasa Indomie di Tiap Negara Bisa Berbeda-beda