Find Us On Social Media :

Balas Dendam China pada Barat Berlanjut, Perusahaan Swedia Ini Kena Imbasnya, Dipastikan Tak Bisa Lagi Beroperasi di China

By Tatik Ariyani, Senin, 29 Maret 2021 | 19:44 WIB

Presiden China Xi Jinping - China sedang giat menyebarkan propagandanya ke dunia

Xu menambahkan, “Terburu-buru mengambil keputusan ini dan terlibat dalam sanksi tidak masuk akal. Ini seperti mengangkat batu untuk menjatuhkannya di atas kaki sendiri."

China menghadapi tekanan yang meningkat atas dugaan pelanggaran hak asasi manusia di Xinjiang.

PBB mengatakan lebih dari satu juta orang Uighur telah ditahan di kamp-kamp interniran.

Kelompok hak asasi manusia juga mengatakan para tahanan menjadi sasaran kerja paksa.

China menyangkal klaim pelanggaran di kamp-kamp tersebut.

China ​​menyebut kamp-kamp tersebut sebagai "pelatihan kejuruan" dan pusat "pendidikan ulang" yang didirikan untuk menangani pandangan agama garis keras di wilayah tersebut.

Baca Juga: Terjadi Ledakan Dahsyat di Kilang Minyak Indramayu, Negara Pemuja Minyak yang Kini Bangkut Ini Ternyata Juga Pernah Alami Hal Sama Bahkan Ledakannya Jauh Lebih Dahsyat Hingga Tewaskan Puluhan Orang