Find Us On Social Media :

Berat Badan Tiba-tiba Naik Padahal Makan Tidak Banyak, Ini Rupanya 5 Penyebabnya Bukan Soal Makanan!

By K. Tatik Wardayati, Rabu, 18 November 2020 | 09:00 WIB

Obesitas.

Intisari-Online.com – Anda mungkin kaget tiba-tiba berat badan Anda naik padahal porsi makan tidak banyak.

Lalu apa yang jadi penyebabnya kalau bukan soal makanan?

Kenaikan berat badan tidak selalu disebabkan karena faktor pola makan atau kurang gerak.

Terkadang, mencari tahu penyebab berat badan naik lebih rumit dari sekadar mengevaluasi pola makan.

Baca Juga: Ini 18 Manfaat Tanaman Obat Sereh, dari Cegah Kenaikan Berat Badan Hingga Cegah Kanker

Meskipun penambahan berat badan sering kali disebabkan karena asupan kalori berlebih, namun pendekatan "kalori masuk, kalori keluar" dianggap cukup kuno untuk menetukan penyebabnya.

Sebab, ada sejumlah faktor yang juga memengaruhi kenaikan berat badan seseorang, di antaranya:

1. Masalah hormon

Dilansir CNET, jika kamu perempuan dan mengalami kenaikan berat badan yang tidak dapat dijelaskan, salah satu hal pertama yang harus perlu dicurigai adalah karena faktor hormon.

Baca Juga: Meski 11 Tahun Telah Menikah Pasangan Ini Tak Bisa 'Berhubungan Intim' Akibat Berat Badan Berlebihan, Akhirnya Mereka Nekat Lakukan Cara Ini