Find Us On Social Media :

Begini Rupanya Rahasia Goreng Tahu Para Pedagang agar Tetap Renyah Meski Sudah Dingin, Cuma Lakukan 4 Langkah Ini!

By K. Tatik Wardayati, Kamis, 1 Oktober 2020 | 08:10 WIB

Resep Tahu Goreng Tepung Ketumbar Paling Mantap Disantap Sebagai Menu Pelengkap

Ternyata, hal itu terjadi karena ada kesalahan dalam proses menggorengnya,lo.

Yuk, simak tips menggoreng tahu agar tetap renyah berikut ini.

Cara Menggoreng Tahu Agar Tetap Renyah

Nah, agar mengoreng tahu tetap renyah walau sudah dingin, mari ikuti tips mudah berikut ini, ya!

1. Minyak Harus Panas Sekali

Untuk menggoreng tahu, minyak goreng harus dalam keadaan panas sekali saat akan memasukkan tahu.

Kalau perlu, sampai minyak mengeluarkan asap untuk menandakan kalau minyak sudah panas.

Dengan begitu, tahu akan langsung berkulit dan tidak memakan waktu lama untuk digoreng.

 Kalau terlalu lama, tahu goreng bisa mengeriput karena kadar airnya menguap.

Baca Juga: Kedengarannya sih Jijik, Tapi Resep Rahasia Restoran Super Ramai Ini Ternyata dari Rebusan Kaldu yang Sama, Sudah Digunakan Selama 45 Tahun!