Find Us On Social Media :

5 Jenis Makanan Ini yang Bisa Bantu Kurangi Berat Badan, Termasuk Kacang Kedelai

By K. Tatik Wardayati, Rabu, 25 September 2019 | 12:30 WIB

Turunkan berat badan dengan makanan ini, salah satunya kacang kedelai.

4. Sereal dan gandum

Roti gandum, beras merah, gandum, bubur, dan sereal memiliki nilai gizi yang cukup.

Bahan makanan tersebut adalah sumber zat besi dan seng yang bagus, yang mampu memberi energi pada tubuh.

Gandum meningkatkan proses meluluhkan kalori dengan mengurangi jumlah kalori yang disimpan selama pencernaan.

Lalu, secara bersamaan mempercepat metabolisme dan dapat membantu meningkatkan penurunan berat badan.

5. Buah-buahan

Buah-buahan adalah makanan terbaik untuk segala jenis diet.

Sebab, buah-buahan mengandung lebih sedikit kalori dan sejumlah besar serat, vitamin, mineral, antioksidan dan nutrisi lainnya.

Oleh karena itu buah adalah sumber yang bagus untuk diet penurunan berat badan. (Glori K. Wadrianto)

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Kenali, 5 Jenis Makanan yang Bisa Bantu Kurangi Berat Badan"

Baca Juga: Menurut Penelitian, Buah-buahan Seperti Apel dan Jeruk dapat Lindungi Tubuh dari Pneumonia