Find Us On Social Media :

Diasingkan dari Keluarga dan Masyarakat Karena Dianggap Darah Menstruasi Tidak Baik Bagi Lingkungan Adat, Inilah Ritual yang Harus Dijalani oleh Gadis Suku Noaulu yang Masuki Masa Akil Balig

By K. Tatik Wardayati, Kamis, 13 Januari 2022 | 16:25 WIB

Penduduk laki-laki Noaulu yang menggukan ikat kepala merah.

Selama di tempat  itu, mereka tidak boleh makan makanan yang berkuah, makanan mereka harus kering, dan tidak boleh keluar dari posune meski hanya ke rumah orangtuanya.

Bila selesai masa Pinamou, maka pada gadis itu akan dilakukan upacara adat dan berkeliling kampung untuk menunjukkan bahwa dia sudah dewasa dan siap untuk menikah.

 Baca Juga: Misteri Mumi Rawa Eropa, Ditemukan di Lahan Gambut, Terpelihara dengan Baik, Tetapi Mati Akibat Kekerasan, Benarkah Karena Ritual Pengorbanan untuk Dewa Mereka pada Zamannya?

 Baca Juga: Inilah Keunikan Senjata Tradisional Khas Sunda yang Diamanatkan oleh Raja Pajajaran, Tercantum dalam Naskah Kuno Tulisan Prabu Siliwangi, Dibuat dan Dipelihara dengan Ritual Adat

Ingin mendapatkan informasi lebih lengkap tentang panduan gaya hidup sehat dan kualitas hidup yang lebih baik? Langsung saja berlangganan Majalah Intisari. Tinggal klik di https://www.gridstore.id/brand/detail/27/intisari