Find Us On Social Media :

Tips-tips Menurunkan Berat Badan Ini Sering Diabaikan, Padahal Ternyata Sangat Ampuh, Apa Saja?

By May N, Selasa, 12 Oktober 2021 | 15:33 WIB

Apel Merah, Solusi Pintar Menghindari Naiknya Berat Badan Saat Pesta Lebaran

Sehingga sebelum Anda ikut dalam diet rumit atau berkomitmen membayar pelatih pribadi yang mahal, pastikan Anda sudah menerapkan cara mudah, efektif dan tidak terpikirkan ini untuk menyimpan uang Anda.

Menjaga suhu ruangan

Sebuah penelitian baru di jurnal Diabetes menunjukkan bahwa secara sederhana menurunkan suhu AC bisa membantu mencegah Anda menimbun lemak selama Anda tidur.

Suhu lebih dingin membuat penyimpanan lemak coklat manusia lebih efektif.

Baca Juga: Usia 40-an Jangan Berani-berani Memaksakan Diet Ketat, Ini Cara Aman Menurunkan Berat Badan di Usia yang Tak Lagi Muda

Lemak akan membuat Anda lebih hangat dengan membakar lemak yang tersimpan di perut Anda.

Meminum kopi hitam

Meminum kopi hitam bisa membantu Anda menurunkan berat badan dan menurunkan lemak di tubuh.

Bahkan meminum 4 gelas kopi hitam dapat mengurangi lemak tubuh sampai 4%, karena segelas kopi memiliki hampir nol kalori.

Baca Juga: Belum Terlambat Lakukan Sekarang Kalau Baru Tahu, Rutin Makan Bubur Beras Hitam di Pagi Hari, Rasakan Manfaatnya untuk Tubuh, Salah Satunya Bantu Turunkan Berat Badan