Find Us On Social Media :

Para Pria se-Indonesia Menyesal Kalau Baru Tahu Sekarang, Buah Delima Ini Ternyata Bisa Sembuhkan Masalah Kejantanan Anda! Ini Manfaat Lainnya untuk Kesehatan

By K. Tatik Wardayati, Jumat, 27 Agustus 2021 | 13:00 WIB

Buah delima.

Intisari-Online.com – Apa yang lebih Anda kenal, promegranate atau buah delima?

Buah berwarna merah, meski beberapa ada yang berwarna putih  ini, dianggap sebagai salah satu buah yang paling sehat.

Dalam satu buah delima diketahui terdapat sektiar 600 biji dan penuh dengan nutrisi.

Efek kesehatan yang diberikan dari buah dengan bulatan kecil merah ini tidak hanya secara internal, namun juga eksternal tubuh.

Baca Juga: Peduli Tubuhmu; 20 Makanan Terbaik Turunkan Hipertensi Tanpa Obat

Berikut ini manfaat buah delima untuk tubuh.

1. Cegah obesitas

Buah delima membantu mencegah obesitas karena kaya akan polifenol, flavonoid, antosianis, dan tanin.

Senyawa-senyawa tersebut membantu dalam mempercepat proses pembakaran lemak dan meningkatkan metabolisme.

Baca Juga: Perhatian untuk Penderita Diabetes, 10 Buah Ini Baik Dikonsumsi Asalkan Jangan Berlebihan, Mulai dari Apel Hingga Plum