Find Us On Social Media :

Tak Lagi Dapat Kesempatan Kerja dan Sewa Rumah, Beginilah Perubahan Nasib Drastis yang Dialami Warga Timor Leste di Negara yang Bekas Uni Eropa Ini

By Maymunah Nasution, Selasa, 29 Juni 2021 | 19:32 WIB

(Ilustrasi) Warga Timor Leste. Bahasa Timor Leste saat ini menggunakan bahasa Tetun dan Portugis, rupanya hal ini yang menyebabkan mereka tidak ingin gunakan bahasa Indonesia

"Ada warga Timor Leste di Inggris yang sama sekali tidak paham jika telah terjadi Brexit.

"Mereka dapat berubah status berada di Inggris secara ilegal minggu depan dan tidak akan tahu apa penyebabnya," ujar Dos Santos.

Kepala komunitas Timor Leste Oxford, Rosalia Costa, mengatakan: "Aku mengharapkan yang terburuk. Kendala bahasa adalah masalah terbesar tapi tidak banyak upaya berkomunikasi dengan kita dengan bahasa kita sendiri.

"Ada sekitar 4000 warga Timor Leste di Oxford saja sehinga kita seharusnya punya jasa dengan bahasa kita membantu yang tidak mau bersuara."

Baca Juga: Se-Indonesia Hanya Mereka Sendiri yang Bisa, di Era Orde Baru Penduduk Provinsi Ini Bisa Bebas Melancong ke Eropa Tanpa Visa, Bahkan Bisa Bebas Mencari Kerja

Timor Leste menjadi koloni Portugis sampai 1975 dan warga yang lahir sebelum 2002 terdaftar dengan paspor Portugis.

Sejak awal tahun 90-an, ribuan warga Timor Leste telah tinggal di Inggris sebagai warga Uni Eropa.

Mereka melarikan diri dari perang dan kependudukan Indonesia.

Tidak ada angka pasti dari jumlah warga Timor Leste yang tinggal di Inggris.

Baca Juga: ‘Karena Salah Sedikit Saja, Kami Tidak Diperhatikan’, Kisah Penyesalan Warga Asli Timor Timur yang Salah Pilih Saat Referendum