Find Us On Social Media :

Peduli Tubuhmu; 7 Tanda Tubuh Jelas Anda Makan Terlalu Banyak Garam

By K. Tatik Wardayati, Sabtu, 31 Oktober 2020 | 20:00 WIB

Kadar garam yang boleh kita konsumsi sehari-hari

Menurut Aksi Dunia tentang Garam dan Kesehatan, terlalu banyak garam dapat meningkatkan jumlah protein yang ditemukan dalam urin Anda.

Lebih banyak protein dalam urin Anda merupakan "faktor risiko utama" untuk penyakit ginjal.

Selain itu, diet tinggi natrium juga dapat meningkatkan risiko batu ginjal.

Jika Anda mengalami sakit atau batu ginjal yang berlebihan, Anda harus menemui dokter dan berkonsultasi dengan ahli gizi untuk mengubah diet rendah natrium.

4. Menderita sakit maag

Diet tinggi natrium dapat meningkatkan risiko kanker perut.

Natrium juga dapat memperparah kerusakan pada lapisan lambung yang disebabkan oleh infeksi bakteri Helicobacter pylori, yang merupakan penyebab utama kanker perut.

5. Memiliki tekanan darah tinggi

The American Heart Association merekomendasikan tidak lebih dari 2.300 mg sehari dan, idealnya, tidak lebih dari 1.500 miligram natrium per hari untuk kebanyakan orang dewasa.

Baca Juga: Peduli Tubuhmu: Tanda-tanda Tubuh Kelebihan Asupan Vitamin C