Find Us On Social Media :

Sampai Ditahbiskan Sebagai 'Minyak Baru', Ini Nasib Ekonomi Arab Saudi Jika Haji dan Umrah Ditiadakan karena Wabah Corona

By Maymunah Nasution, Sabtu, 20 Juni 2020 | 12:39 WIB

Pemerintah Arab Saudi longgarkan lockdown

Industri haji dan umrah direncanakan akan menghasilkan 150 milyar Dolar pada tahun 2022 mendatang.

Ambisi itu juga merupakan pengembangan dahsyat penambahan pemasukan Arab Saudi selama periode 5 tahun.

Ambisi tahun 2030 yang berusaha meningkatkan jumlah wisatawan ke negara tersebut jika ditunda maka rencana tersebut mungkin akan sulit dilaksanakan.

Haji telah dilaksanakan sejak tahun 1932 silam, dan tidak pernah sekalipun terlewatkan.

Baca Juga: Saat Inggris Berencana Menghancurkan Seluruh Pangkalan Militer TNI, Paman Pangeran Charles Malah Beri Peringatan: 'Inggris Akan Malu Besar Jika Tak Berani Pulang Lewat Selat Sunda'

Sehingga jika tahun ini haji dibatalkan, maka akan menjadi kejadian langka dalam 200 tahun penyelenggaraan haji.

Ingin mendapatkan informasi lebih lengkap tentang panduan gaya hidup sehat dan kualitas hidup yang lebih baik?Langsung saja berlangganan Majalah Intisari. Tinggal klik di sini