Find Us On Social Media :

Cocok Jadi Menu Diet, Inilah Beragam Manfaat Labu Siam untuk Kesehatan

By Khaerunisa, Senin, 24 Februari 2020 | 06:30 WIB

Labu siam

8. Menjaga tiroid tetap sehat

Labu siam memiliki kandungan tembaga sebesar 6% dan ini sangat penting dalam membantu iodium dalam menjaga tiroid tetap sehat.

Tiroid adalah kelenjar yang menghasilkan hormon-hormon yang mengatur metabolisme, suhu tubuh, denyut jantung, dan metabolisme.

Kekurangan tembaga tidak hanya memengaruhi tiroid, tapi juga dapat menyebabkan berbagai masalah kesehatan seperti migrain, alergi, hingga perasaan tidak menentu dan depresi.

Baca Juga: Video Viral Quaden Bayles Bocah 9 Tahun yang Dirundung Teman-temannya di Sekolah dan Minta Akhiri Hidupnya Dicap Hoax, Ini Dia Fakta Sebenarnya

9. Dapat mencegah kanker

Vitamin C dikenal sebagai salah satu antioksidan yang kuat dan bisa menjaga sel-sel dari kerusakan.

Antioksidan akan menangkal radikal bebas sehingga tidak memberi dampak buruk pada tubuh.

Vitamin C juga bisa Anda temukan dalam labu siam, kandungan vitamin C dalam labu siam sebesar 13%.

10. Membantu mengurangi risiko kram otot

Kandungan magnesium dalam buah ini sebesar 3%.

Magnesium baik untuk kesehatan otot.

Penelitian menunjukkan bahwa tubuh yang kekurangan magnesium akan lebih mudah mengalami kram otot.

Jadi, pastikan Anda dan keluarga Anda mengonsumsi labu siam ya!

Lebih baik lagi jika labu siam hanya direbus saja karena akan menjaga nutrisinya dan tidak perlu dicampur dengan santan seperti saat membuat sambal goreng.

Baca Juga: Video Tumpukan Batu di Atas Rel Kereta Api Viral, Ini Hukuman Bagi Pelaku yang Melakukannya