Find Us On Social Media :

Tujuan PKI Menuntut Dibentuknya Angkatan Kelima Untuk Hal Ini, Berikut Sejarahnya

By Khaerunisa, Kamis, 8 September 2022 | 10:10 WIB

(Kiri) Presiden Soekarno, (Kanan) DN Aidit (kanan), tokoh PKI. Ilustrasi tujuan PKI menuntut dibentuknya Angkatan Kelima.

Bagi Yani, membentuk departemen Angkatan kelima tidak efisien, Yani secara tegas juga menyampaikan penolakannya atas usul Aidit.

Selain dianggap tidak efisien, pasukan sipil bersenjata sudah ada dalam wujud Pertahanan Sipil.

Lenyapnya Ide Pembentukan Angkatan Kelima

Sempat menimbulkan pro dan kontra, ide Angkatan Kelima justru segera lenyap lantaran terjadi peristiwa Gerakan 30 September 1965.

Bukan hanya Angkatan Kelima saja yang lenyap tetapi PKI juga dibubarkan.

Dengan Supersemar, Angkatan darat akhirnya membubarkan PKI dan ormas-ormasnya.

Ormas-ormas dari Angkatan Lima di antaranya dari Pemuda Rakyat, Gerwani, Barisan Tani Indonesia dan SOBSI yang dituduhkan merupakan unsur Angkatan Kelima.

Itulah tujuan PKI menuntut dibentukan Angkatan Kelima dan sejarahnya.

Baca Juga: Latar Belakang Pemberontakan PKI Madiun, Inilah Sederet Peristiwa yang Terjadi sebelum Pecahnya Pemberontakan Madiun tahun 1948

(*)