Find Us On Social Media :

Tak Perlu Repot-repot Beli Obat Tidur, Cukup Makan Buncis Rebus, Anda pun Bakal Tidur Nyenyak di Malam Hari

By Tatik Ariyani, Kamis, 24 Februari 2022 | 18:05 WIB

ilustrasi tidur nyenyak

Selain memakannya secara langsung, kita juga bisa merebus atau memanggang buncis, nih.

Hal ini pun seperti yang dilakukan ahli diet, Jessica Cording, M.S., R.D., CDN, yang suka mengolah buncis panggang untuk dimakan sebelum tidur.

Menurutnya, buncis termasuk dalam karbohidrat kompleks, yang dapat merangsang serotonin.

Selain itu, buncis juga mengandung magnesium tingkat tinggi.

Ini tentu mendukung restoratif untuk mendorong relaksasi dan istirahat malam yang nyenyak.

2. Alpukat dan kue beras

Baca Juga: Resmi Berperang, Ukraina Unggah Karikatur Adolf Hitler Pegang Pipi Vladimir Putin, Sebut Sama-sama Gunakan Tipu Muslihat Untuk Menyerang Negara Lain

Baca Juga: Ini Kalender Jawa Bulan Februari 2022, Lengkap dengan Weton Pasaran hingga Wuku untuk Anda yang Berniat Merencanakan Acara

Menurut Breus, camilan sebelum tidur yang sempurna adalah karbohidrat, dengan sekitar 70% karbohidrat dan 30% lemak atau protein.

"Yang ingin saya katakan kepada orang-orang adalah mengambil beberapa potong alpukat dan menaruhnya di atas kue beras," kata Breus.

Jika kamu lebih menyukai makanan manis, maka dapat menukar alpukat dengan sesendok mentega almond sebagai ganti lemak sehat tersebut.

3. Ceri