Find Us On Social Media :

Jangan Sampai Terlena, Meski Sudah Pernah Terinfeksi Virus Corona Ternyata Tak Menjamin Aman dari Varian Omicron, Ini Kata Ahli

By Khaerunisa, Jumat, 3 Desember 2021 | 17:55 WIB

Ilustrasi Pandemi.

Baca Juga: Tiba-tiba Ada Api Kecil di Dapur Anda? Tak Perlu Panik, Gunakan Saja Baking Soda, Begini Cara Pakainya!

Sementara, sebuah studi baru menemukan varian baru ini 2,4 kali lebih menular daripada varian sebelumnya tetapi tidak jelas apakah itu menyebabkan penyakit yang lebih parah atau kematian.

Hampir 400 kasus telah terdeteksi di 32 negara, termasuk AS, Inggris, dan Kanada.

Di Afrika Selatan, kasus telah meningkat secara dramatis dari 500 per hari dua minggu lalu menjadi 11.535 per hari pada Kamis.

Selain itu, persentase tes Covid-19 yang kembali positif naik dari 16,5 persen pada hari Rabu menjadi 22,5 persen.

Baca Juga: Tak Heran Negara-negara Besar Kebakaran Jenggot, Ternyata Iran Diprediksi Akan Menjadi Negara Nuklir Laten, Potensinya Menjadi Negara Paling Berbahaya Cukup Besar, Ini Alasannya

(*)