Find Us On Social Media :

20 Tahun Perang Ternyata Taliban Sudah Bunuh 3.500 Tentara NATO dan 2.300 di Antaranya Tentara Amerika, Begini Pembelaan Taliban saat Ditanya Alasan Membunuh Mereka

By Mentari DP, Selasa, 24 Agustus 2021 | 15:30 WIB

Reaksi ketika Afghanistan jatuh ke tangan Taliban.

Intisari-Online.com - Ada banyak alasan mengapa orang takut saat Afghanistan jatuh ke tangan Taliban.

Karena ini bukan pertama kalinya Afghanistan jatuh ke tangan Taliban.

Tentu beberapa warga Afghanistan pernah mengingat bagaimana kondisi mereka ketika kelompok militan itu menguasai negaranya.

Baca Juga: Satu Indonesia Ketipu Semua, Dikira Sehat, Siapa Sangka Kebiasaan Makan Tauge Mentah Seperti Ini Justru Bisa Menimbulkan Malapetaka, Hati-hati!

Perlu Anda tahu, Taliban adalahgerakan nasionalis Islam Deobandi pendukung Pashtun yang secara efektif menguasai hampir seluruh wilayah Afganistan sejak 1996 sampai 2001.

Kelompok ini sering menyebut organisasinya secara resmi sebagai Keamiran Islam Afganistan.

Namun sejak kedatangan pasukan Amerika Serikat (AS) dan sekutunya ke Afghanistan, Taliban mundur.

Walau begitu mereka tidak 100% menghilang. Terkadang para pejuang Taliban muncul dan menyerang tentara AS yang bertugas.

Baca Juga: 20 Tahun Dijajah, Ternyata Kehadiran Militer Amerika Begitu Penting di Afghanistan, Inggris Saja Sampai Kewalahan Hadapi Amukan Warga di Bandara Kabul