Find Us On Social Media :

Kurang Menarik Sampai Hanya Dilirik Jadi Bahan Masakan Saja, Jeruk Jenis Ini Ternyata Punya Segudang Manfaat yang Pasti Tidak Diketahui Orang Se-Indonesia

By Maymunah Nasution, Minggu, 22 Agustus 2021 | 11:45 WIB

Ilustrasi jenis tanaman jeruk purut.

Intisari-online.com - Jeruk memang buah yang enak dan segar dan jadi buah favorit banyak orang.

Namun ada juga buah jeruk yang kurang diminati masyarakat.

Jeruk ini biasanya hanya jadi bahan masakan saja.

Salah satunya adalah jeruk purut.

Baca Juga: Tak Perlu Pikir 2 Kali untuk Mencobanya, Minum Saja Ramuan Jahe dan Jeruk Nipis untuk Keluarkan Racun-racun di Dalam Tubuh

Siapa sangka jeruk-jeruk ini punya manfaat sangat banyak untuk kesehatan.

Padahal sekilas dari ukuran dan bentuk buahnya sangat biasa.

Jeruk purut atau Mauritus papeda berasal dari Asia Tenggara tropis, termasuk China bagian selatan, Malaysia, Indonesia, Thailand, dan Filipina.

Kandungan minyak atsirinya sangat kuat sehingga digunakan dalam wewangian, sedang buah dan daunnya digunakan dalam berbagai masakan Asia Tenggara.

Baca Juga: Ibu-Ibu Wajib Mencobanya, Coba Berikan Garam Pada Bekas Irisan Jeruk Nipis, Tak Disangka Manfaatnya Benar-Benar Tak Terduga, Bisa Untuk Menghemat Sabun Anda!