Find Us On Social Media :

Kapal Terpaksa Memutar Maksimal Sejauh 25.000 Kilometer Akibat Terusan Suez Tertutup, Dahulu Firaun Senusret III Abad ke-2 SM Sudah Hubungkan Laut Merah ke Mediterania

By Muflika Nur Fuaddah, Minggu, 28 Maret 2021 | 11:32 WIB

Firaun Senusret III Abad ke-2 SM Sudah Hubungkan Laut Merah ke Mediterania

Sebagian besar rute kapal akan berbeda dari itu dan melibatkan jalan memutar yang lebih pendek.

Walaupun begitu, Prof Rocky Weitz, direktur Program Studi Maritim Fletcher di Sekolah Fletcher di Universitas Tufts, mengatakan jalan memutar yang lebih umum masih tetap ribuan mil jauhnya.

"Rute Cape of Good Hope menambah sekitar 3.000 mil laut ke rute Terusan Suez dari Samudra Hindia ke Atlantik Utara, tergantung pada rute spesifik yang diambil oleh kapal komersial," katanya kepada Insider.

Sementara implikasi biaya dari hal ini tergantung pada jenis kapalnya.

Baca Juga: Jadi Salah Satu Mukjizat Nabi Musa, Terbelahnya Laut Merah Nyatanya Dapat Dijelaskan dengan Gamblang Secara Ilmiah Lewat Simulasi Komputer, Faktor Alam Inilah Kuncinya

Kapal tanker minyak akan memerlukan tambahan waktu hingga 300 jam perjalanan, sementara kapal kontainer yang relatif cepat dapat mencapai hingga 150 jam.

Perusahaan perkapalan akan mempertimbangkan alternatif ini, dengan uang yang bisa dihemat jika menggunakan Terusan Suez.

Ide Mengalirkan Kanal

Proyek untuk menghubungkan Laut Merah ke Mediterania guna memfasilitasi perdagangan di antara keduanya adalah perihal lama yang sudah ada sejak zaman Mesir kuno.

Baca Juga: Deretan Kapal Tangker Minyak 'Mengantri' di Belakang Raksasa Sebesar Gedung Empire State yang Mogok di Jalur Air Tersibuk di Dunia, Harga Minyak Tetap Saja Lesu, Ini Sebabnya