Find Us On Social Media :

Ini 5 Mitos Tekanan Darah Tinggi, dan Sanggahan Atas Kesalahpahaman tentang Hipertensi

By K. Tatik Wardayati, Rabu, 20 Maret 2019 | 14:30 WIB

Tetapi secara medis telah terbukti bahwa pilihan gaya hidup sederhana sebenarnya dapat membantu orang menghindari risiko.

Hal-hal yang perlu Anda lakukan adalah menjaga berat badan Anda pada tingkat yang sehat, makan sehat, mengontrol konsumsi garam, mengurangi alkohol dan menghindari merokok tembakau, menurut WebMD.

Perubahan jumlah kecil dapat menunjukkan masalah tekanan darah

Baca Juga : Acap Kali Dikaitkan, Benarkah Garam Sebabkan Tekanan Darah Tinggi?

Seseorang seharusnya tidak mengabaikan peningkatan kecil atau penurunan tekanan darah mereka.

Dokter mengukurnya dengan dua angka. Angka atas menunjukkan tekanan darah sistolik, sedangkan angka bawah disebut tekanan darah diastolik.

Angka atas: 119 atau di bawahnya adalah tekanan darah sistolik normal, 120-129 dianggap meningkat, 130 dan lebih besar menunjukkan tekanan darah tinggi.

Baca Juga : Benarkah Tekanan Darah Tinggi Berkaitan dengan Kekurangan Mineral Zinc?