Find Us On Social Media :

7 Cara Ampuh Turunkan Berat Badan Tanpa Diet dan Olahraga, Salah Satunya Makan dari Piring Merah!

By Muflika Nur Fuaddah, Minggu, 18 November 2018 | 12:30 WIB

2. Minum dari gelas yang sempit dan panjang

Inilah fakta yang menyenangkan dan terbukti secara ilmiah: jika Anda minum minuman dari gelas tinggi, Anda akan minum sekitar 25-30% lebih sedikit.

Ilmuwan Amerika Brian Wansink menjelaskannya sebagai ilusi optik yang menipu otak.

Baca Juga : Otot Memang Pasti Menua, Namun Bisa Diatasi dengan Olahraga

Pengujian telah menunjukkan bahwa bahkan bartender profesional lebih banyak menuangkan kopi ke dalam gelas yang lebar dan pendek.

3. Kunyah permen mint saat Anda sedikit lapar

Ketika Anda merasa sedikit lapar dan Anda mungkin berisiko untuk mengonsumsi camilan yang tidak sehat, kunyah permen karet rasa mint.

Rasa mint menumpulkan fungsi pengecap dan akan menghilangkan dorongan untuk memakan makanan akan segera menghilang.

Baca Juga : Sering Mengalami Migrain? Berikut ini Penyakit yang Terkait dengan Migrain