Find Us On Social Media :

Beberapa Peristiwa yang Mendorong Bersatunya Jerman Barat dan Timur

By Ade S, Minggu, 18 Februari 2024 | 18:03 WIB

Tembok Berlin. Artikel ini membahas beberapa peristiwa yang mendorong bersatunya Jerman, mulai dari runtuhnya Tembok Berlin hingga Perjanjian Dua Plus Empat.

* Kegagalan kebijakan Glasnost dan Perestroika di Uni Sovyet

Kebijakan Glasnost (keterbukaan politik) dan Perestroika (restrukturisasi ekonomi) yang diberlakukan Michael Gorbachev pada tahun 1985 tidak memberikan manfaat bagi Uni Soviet dan negara-negara satelitnya.

Hal ini menyebabkan munculnya keinginan warga Jerman Timur untuk lepas dari Uni Soviet.

* Pemerintah komunis Jerman Timur yang otoriter

Warga Jerman Timur pada masa pendudukan Uni Soviet menghadapi banyak masalah dalam segi sosial, ekonomi dan politik.

Hal ini disebabkan oleh kebijakan otoriter Uni Soviet yang menghambat aktivitas warga Jerman Timur.

* Kemajuan Jerman Barat

Jerman Barat yang berada di bawah Amerika Serikat mengalami perkembangan yang sangat cepat dalam segala bidang.

Hal ini menumbuhkan harapan warga Jerman Timur untuk melakukan reunifikasi.

Demikianlah beberapa peristiwa yang mendorong bersatunya Jerman. Semoga artikel ini bermanfaat dan menambah wawasan Anda.

Baca Juga: Arti Libero, Posisi Ikonik Franz Beckenbauer yang Baru Saja Berpulang