Find Us On Social Media :

Inilah Cara Pijat Untuk Menurunkan Kolesterol, Pijat Pada Area Ini

By Afif Khoirul M, Minggu, 19 Februari 2023 | 06:55 WIB

Foto titik pijat Zu San Li untuk mengatasi kolesterol tinggi.

Cobalah memijat area ini untuk menyehatkan darah dan hati.

Anda hanya perlu memijat bagian ini selama setengah hingga satu menit saja.

4. Titik Neiguan

Selanjutnya adalah titik Neiguan yang lokasinya ada di tengah tepat di bawah telapak tangan.

Pada titik ini Anda perlu melakukan pijatan 20-30 menit setiap sesi, sebanyak 3 kali sehari.

Manfaat memijat bagian ini adalah untuk menghilangkan rasa sakit.

Membantu melancarka aliran darah, menenangkan saraf, mencegah muntah dan meredakan asma.