Find Us On Social Media :

Padahal Situasi di Ukraina Belum Mereda, Peperangan Besar Diprediksi Akan Terjadi di Asia, Negara Tetangga Indonesia Ini Bahkan Sudah Ancang-Ancang Pasok Senjata ke Negara Ini

By Afif Khoirul M, Selasa, 8 Maret 2022 | 14:58 WIB

Akal bulus China terkuak, ingin benar-benar menguasai Taiwan lewat satu pulau kunci ini, begini bocoran strateginya

Intisari-online.com - Seperti kita tahu situasi di Ukraina sedang tidak stabil semenjak invasi oleh Rusia.

Bahkan hingga kini belum mencapai kesepatakan, dan masih terus berperang.

Meski kondisinya masih berbahaya, nyatanya di dunia ini ada beberapa negara yang juga berada di ambang peperangan.

Beberapa di antaranya adalah di Asia, yaitu China dengan Taiwan.

Karena situasinya yang mencekam, negara tetangga Indonesia, Australia sudah bersiap akan memasok senjata, hal ini diungkapkan langsung menteri pertahanannya senndiri.

Menteri Pertahanan Australia Peter Dutton tidak mengesampingkan kemungkinan bahwa Australia dapat mengirim senjata ke Taiwan.

Dengan tujuan sebagai tanggapan atas tindakan militer China di masa depan di pulau itu.

Dalam sebuah wawancara dengan ABC pada 6 Maret.

Baca Juga: Taktik Main Aman Xi Jinping dalam Pusaran Perang Rusia-Ukraina hingga 'Pertaruhkan Nyawa' 6.000 Warganya

Baca Juga: Dikenal sebagai Sekutu Dekat hingga Aliansi yang Melawan Barat, Ternyata Ini Alasan China Mati-matian Angkat Tangan daripada Bergabung Menghancurkan Ukraina

Menteri Pertahanan Australia Peter Dutton mengatakan Australia akan melakukan apa pun untuk mencegah China terlibat dalam perilaku agresif di kawasan.

Dutton membuat pernyataan ini ketika ditanya tentang kemungkinan bantuan senjata ke Taiwan.