Find Us On Social Media :

Hari Kemenangan untuk Orang Asli Papua, Tanah Adat Mereka Seluas Melebihi Kota New York Bebas dari Klaim Pembukaan Lahan Kelapa Sawit Setelah Pengadilan Papua Barat Berikan Keputusan Ini

By May N, Rabu, 8 Desember 2021 | 10:22 WIB

Protes Suku Adat Papua Barat menentang penggunaan hutan mereka seluas negara Belgia menjadi lahan kelapa sawit

Greenpeace Indonesia mengatakan mereka menerima keputusan ini dan berharap akan memperkuat aksi penolakan kabupaten dan provinsi-provinsi lain dan mendorong pemerintah nasional mendukung review izin dan revokasi jika diperlukan.

Wirya Supriyadi, koordinator advokasi Wahana Lingkungan Hidup Indonesia (WALHI) di Papua, menggambarkan keputusan ini sebagai "gebrakan positif" dan sebuah "kemenangan" untuk suku Moi.

Ingin mendapatkan informasi lebih lengkap tentang panduan gaya hidup sehat dan kualitas hidup yang lebih baik?Langsung saja berlangganan Majalah Intisari. Tinggal klik di sini