Find Us On Social Media :

Perlu Tahu Ini Sebelum Pergi ke Apotek, Paling Ampuh dan Cepat Hilangkan Panu Secara Alami dengan Obat Rumahan, Salah Satunya Soda Kue

By K. Tatik Wardayati, Kamis, 23 September 2021 | 13:40 WIB

Gunakan bahan alami ini untuk mengobati panu.

Intisari-Online.comPanu disebabkan oleh jamur, melainkan kelainan kulit yang ditandai dengan munculnya bercak putih pada tubuh.

Jamur ini biasanya ditemukan di tempat-tempat yang memiliki iklim lembab dan hangat.

Mereka yang mengalami panu memiliki gejala biasanya terdapat bercak putih pada kulit, mengelupas, bersisik, dan sedikit gatal.

Bercak putih pada kulit ini cenderung akan berubah menjadi merah muda atau merah ketika terpapar sinar matahari atau panas apapun.

Baca Juga: Beruntung Anda Bisa Dapatkan di Tukang Sayur Keliling, Hajar Kolesterol Jahat Tak Perlu Obat Beli Obat di Apotek Coba Dulu 11 Jenis Sayuran Ini

Panu biasanya lebih menyerang pada bagian leher, dada, punggung, dan lengan.

Beberapa bahan rumahan yang bisa meminimalisir panu pada kulit bisa digunakan berikut ini, melansir dari drfarrahmd.com:

1.  Cuka sari apel

Cuka sari apel merupakan senyawa yang kuat dan efektif untuk membersihkan berbagai infeksi pada kulit.

Baca Juga: Nyesel Baru Tahu Sekarang, Begini Rupanya Cara Hilangkan Limbah Permen Karet yang Menempel pada Apapun, Salah Satunya Bisa Gunakan Bahan Dapur Ini