Find Us On Social Media :

Sesumbar Sebut Ingin Pisah Darah dari NKRI, Faktanya Timor Leste Sudah Merengek Minta Bantuan Militer Indonesia Hanya Sesaat Setelah Merdeka, Sampai Relakan Objek Vital Ini

By Ade S, Rabu, 1 September 2021 | 13:38 WIB

Perayaan kemerdekaan Timor Leste.

Saat itu, Xanana menekanan tentang peningkatan kemampuan militer Timor Leste melalui rencana pelatihan dengan militer Indonesia.

Selain itu, masalah kontrak pembelian senjata yang akan dilakukan Timor Leste dari Indonesia pun turut dibahas.

Timor Leste sepakat untuk membeli senjata dari Pindad, sebuah perusahaan pertahanan yang dimiliki Indonesia.

Bahkan sebenarnya bisa dikatakan Timor Leste merupakan salah satu pelanggan dari barang-barang produksi Pindad.

Baca Juga: Timor Leste Nyaris Jadi Lautan Api, Terkuak Momen Menegangkan Saat Indonesia Nyaris Berperang dengan Australia di Timor Leste, Bermula dari Kisruh Kecil-Kecilan Ini

Sebab, pada 2012 pun mereka sudah membeli senjata, tank, dan kendaraan lapis baja lainnya dari Pindad.

Timor Leste sendiri memang hanay sebuah negara kecil yang hanya memiliki satu perbatasan darat, yaitu garis sepanjang 200 km yang membentang dengan provinsi Nusa Tenggara Timur.

Hanya saja, beberapa mantan pejuang kemerdekaan Timor Leste mereasa terganggu dengan kesepakatan-kesepakatan tersebut.

Mereka merasa tidak tepat rasanya untuk Timor Leste masih menjalin kerja sama dengan negara yang pernah 'menjajahnya'.

Baca Juga: Digadang-gadang Datang Membawa Misi Suci untuk Warga Seantero Timor Leste, Siapa Sangka Pendeta Ini Malah Menjelma Jadi Predator Penuh Nafsu, Jumlah Anak yang Jadi Korbannya Bikin Bergidik