Find Us On Social Media :

Terdengar Aneh, Tapi Cobalah Simpan Nasi di Dalam Freezer, Ternyata Manfaatnya Tidak Main-main!

By May N, Selasa, 31 Agustus 2021 | 14:35 WIB

Ilustrasi Nasi Putih

Tekstur itu cocok untuk nasi yang dijadikan nasi goreng.

Selain nasi, Anda juga bisa menyimpan beberapa bahan makanan dan minuman ini.

Jamur

Jamur termasuk makanan yang mudah busuk dan rusak, dan untuk menyimpannya bisa dilakukan dengan cara dicuci terlebih dahulu kemudian dipotong.

Baca Juga: Menyesal Jika Baru Tahu Sekarang, Jangan Pernah Simpan Jamur di Dalam Kulkas, Begini Cara Terbaik Simpan Sayuran

Selanjutnya sebelum dipindah ke dalam wadah, potongan jamur harus didiamkan di dalam freezer secara terpisah menggunakan alas.

Kemudian setelah dingin barulah potongan jamur bisa dimasukkan ke dalam wadah.

Jika Anda menyimpannya secara utuh, jamur bisa terlalu lembek.

Namun jika disimpan dalam wadah tanpa didinginkan terlebih dahulu, jamur bisa menyatu kembali di dalam freezer.

Baca Juga: Kadar Asam Urat Anda Tinggi? Ingat, Sayuran Ini Tidak Boleh Dikonsumsi Bila Tidak Ingin Bertambah Parah, Simak Faktanya Ini