Find Us On Social Media :

Cuma Bisa Cari Kerja Menjadi Buruh Sampai Korea Selatan Atau Negara Miskin di Eropa Ini, Beginilah Nasib Milenial di Timor Leste, Tak Keluar Negeri Tak Dapat Pekerjaan

By May N, Rabu, 25 Agustus 2021 | 17:31 WIB

Kisah Pemuda Timor Leste Merantau ke Australia Demi Capai Kemakmuran

Oleh sebab itu pemerintah punya peran penting dalam mengentaskan pengangguran.

Lebih jauh lagi, pemerintah perlu memahami ketidakcocokan dalam permintaan dan penawaran kemampuan yang mempengaruhi penyerapan kerja pemuda.

Pusat pelatihan vokasi seperti Pusat Nasional untuk Kepegawaian dan Pelatihan Profesional Tidar (CNEFP), Knua Joventude Fila-Liman (KJFL) serta Badan Pengembangan Timor Leste (ETDA) telah berkontribusi besar memperbaiki kemampuan anak-anak muda.

Dukungan-dukungan ini dapat membantu menutup kesenjangan yang berkaitan dengan kekurangan kemampuan.

Baca Juga: Seret Nama Indonesia, Dokumen Penyadapan Australia Terhadap Timor Leste Siap Dibongkar, Kebusukan Negeri Kangguru yang 'Dipuja' Rakyat Bumi Lorosae Kian Terungkap

Mengirim pekerja ke luar negeri memang cukup membantu, tapi pemerintah juga sebaiknya meningkatkan jumlah lapangan kerja di negara mereka sendiri.