Find Us On Social Media :

Dari Teror ASN Hingga Ancam Eksekusi Warga, Inilah Ulah KKB Papua!

By K. Tatik Wardayati, Senin, 17 Mei 2021 | 12:00 WIB

Ilustrasi KKB Papua.

Sangat dibutuhkan dukungan dari pemerintah daerah setempat untuk membantu operasional aparat keamanan.

"Yang penting Pak Bupati siapkan fasilitas yang cukup untuk kita perkuat kekuatan karena di situ masih ada kelemahan. Untuk membangun sesuatu itu perlu waktu," kata Paulus.

5. Ancaman eksekusi

KKB tak segan-segan melakukan tindakan kekerasan terhadap warga yang menolak memberikan bantuan, demikian menurut bupati Natalis.

"Kalau tidak dikasih, mereka eksekusi. Buktinya ada dua warga ditembak karena dianggap dekat dengan aparat. Jadi kalau tidak kasih karena kebetulan tidak ada, lalu dibilang kamu merah putih, jadi kita juga disiksa," kata dia.

Berdasarkan pengalaman-pengalaman sebelumnya itulah yang membuat kekhawatiran Natalis.

"Jadi itu keadaan real yang terjadi, kami dengan TGPF saja ditembaki. Wakapolda naik pesawat saja ditembaki, itu di kota loh," sambung Natalis.

Baca Juga: Kabarnya Pasukan Khusus Indonesia TNI AL Denjaka Turun Gunung Tumpas KKB Papua, Bantu Pasukan Setan TNI, Ini Keterangan TNI AL, Kadispen Komar: 'Itu Kan Pasukan Elite'