Find Us On Social Media :

Dijuluki 'Mutan Ganda' dan Bikin Kekebalan Tubuh Bak Tak Ada Gunanya, Inilah B.1.617, Virus yang Bikin Negara yang Telah Berhasil Redam Covid-19 Kini Malah Hancur dengan Rekor Terburuk di Dunia

By Maymunah Nasution, Senin, 26 April 2021 | 19:41 WIB

Ilustrasi varian baru mutasi ganda virus Corona B.1.617

Intisari-online.com - Awal April lalu Indonesia digegerkan dengan membanjirnya warga India yang masuk ke Indonesia.

Rupanya, dilaporkan Kompas.com sudah ada 254 warga India yang masuk ke Indonesia sejak 6-19 April 2020.

Termasuk di antara mereka adalah orang-orang kaya India.

Rupanya kehadiran mereka di Indonesia bukanlah tanpa alasan.

Baca Juga: Kondisinya Terlalu Parah, Babak Belur Dihajar Covid-19, Negara-Negara Barat Sampai Rela Melanggar Aturan Ini Hanya Demi Menyelamatkan India dari Krisis Covid-19

Gelombang kedua infeksi virus Corona menghantam India dan sebabkan runtuhnya layanan kesehatan.

Kini kasus harian infeksi India dilaporkan mencapai ratusan ribu setiap harinya.

Hal ini diperkirakan terjadi karena varian baru mutasi virus Corona.

Karena varian baru ini berasal dari mutasi baru, sampai-sampai disebut sebagai mutasi ganda.

Baca Juga: Saking Parahnya Kondisi Covid-19 di India, Orang Super Kaya di India Sampai Pilih Kabur Dari Negaranya Menggunakan Pesawat Pribadi Menuju Negara Ini