Find Us On Social Media :

Bukan Amerika, Ternyata Justru Prancis yang Nekat Menyerang China di Laut China Selatan dengan Bermodal Kapal Perang Canggih Ini, Seperti Apa Kehebatannya?

By Mentari DP, Sabtu, 13 Maret 2021 | 17:30 WIB

Kapal selam SNA Emeraude, Prancis.

 

Intisari-Online.com - Niat Prancis untuk menantang China atas klaim Laut China Selatan sepertinya benar-benar besar.

Bagaimana tidak, setelah mengepung perairan termahal di dunia itu, kini Prancis mengirim kapalnya.

Menariknya, Prancis mengirim kapal perangnya ke Vietnam.

Baca Juga: Ramai Bicarakan Ghosting, Ternyata Efeknya Lebih Mengerikan daripada Putus Cinta, 'Saya Merasa Tidak Dihormati, Tidak Berarti, dan Dibuang'

Ya, jika Amerika Serikat (AS) membantu Taiwan, maka Prancis memilih Vietnam sebagai sekutu.

Dilansir dari express.co.uk pada Sabtu (13/3/2021), sebuah kapal fregat Prancis berlabuh di Pelabuhan Cam Ranh di Vietnam pada hari Selasa untuk perbaikan helikopter.

Namun duta besar Prancis untuk Vietnam mengatakan kunjungan fregat itu tak hanya itu.

Tapi juga untuk menantang klaim kedaulatan China atas Laut China Selatan.

Marc Razafindranaly, atase pertahanan Prancis di Vietnam, mengatakan fregat Prairial telah meninggalkan Tahiti di Polinesia Prancis pada 1 Januari 2021.

Dan mencapai Pelabuhan Cam Ranh di Provinsi Khanh Hoa tengah selatan pada Selasa.

Baca Juga: Sok-sokan Bela Negara Asia Tenggara hingga Tantang China di Laut China Selatan, Jenderal Amerika Ini Malah Bocorkan Sendiri Kebobrokan Militernya, 'China Sangat Kuat'