Find Us On Social Media :

Militer AS Jadi Juara Bertahan Menduduki Tingkat Teratas Kekuatan Dunia, Indonesia Peringkat Berapa dengan 400.000 Personel Aktifnya?

By Muflika Nur Fuaddah, Sabtu, 23 Januari 2021 | 20:00 WIB

Paskhas TNI AU

Intisari-Online.com - Global Firepower merilis daftar kekuatan militer bertajuk 2021 Military Strength Ranking.

Di Asia, Indonesia di bawah China, India, Jepang, Korea Selatan, Pakistan, dan Iran.

Tapi di Asia Tenggara, Indonesia nomor satu, disusul Vietnam dengan PowerIndex 0,4204.

Amerika Serikat berada di peringat satu, dengan PowerIndex 0,0721.

Baca Juga: Siapa Sangka Militer AS Kembangkan Bom Kelelawar karena Mereka Makhluk Nokturnal yang Dapat Membawa Beban Lebih Berat dari Dirinya, Secanggih Apa Senjata Ini?

Untuk menentukan skor PowerIndex suatu negara, Global Firepower menggunakan lebih dari 50 faktor, dengan kategori mulai dari kekuatan militer dan keuangan hingga kemampuan logistik dan geografi.

"Formula kami yang unik memungkinkan negara-negara yang lebih kecil, lebih berteknologi maju, untuk bersaing dengan yang lebih besar," kata Global Firepower dalam laman resminya.

Mengacu 2021 Military Strength Ranking, Indonesia berada di peringkat ke-16, dengan PowerIndex 0,2697.

Di Asia, Indonesia di bawah China, India, Jepang, Korea Selatan, Pakistan, dan Iran.

Baca Juga: Namanya Kembali Mencuat Usai 18 Tahun Dipenjara di Rutan Guatanamo AS, Ternyata Begini Kondisi Hambali Pelaku Bom Bali 2 yang Sudah Sakit-Sakitan, Tapi Kini Hendak Diadili