Find Us On Social Media :

Bikin Tentara Koalisi Saling Tembak Sendiri, Inilah Dong Thap Moui, Kawasan yang Jadi 'Senjata Pusaka' Vietnam dalam Berbagai Perang

By Ade S, Rabu, 30 Desember 2020 | 15:20 WIB

Bikin Prancis Kalang Kabut dan AS Tunggang Langgang, Inilah Dong Thap Moui, Dataran Alang-alang yang Jadi 'Senjata Pusaka' Vietnam dalam Berbagai Perang

Sampai tahun 1970-an, hanya padi apung primitif yang bisa ditanam di daerah tersebut.

Ini mirip dengan dataran banjir berawa yang sangat luas yang membentang di sepanjang Sungai Bassac dari Châu Đốc hingga kaki Dataran Tinggi Takeo.

Luasnya pernah mencapai sekitar 1.000.000 hektar pada abad ke-18, dan sekarang berkurang signifikan karena drainase.

Baca Juga: ‘Saya Lihat Seorang Pria Kehilangan 85% Kepalanya’ Kisah Seorang Perawat Angkatan Darat Amerika di Lembah Ia Drang Saat Perang Vietnam

Di dalam Đồng Tháp Mười, terdapat Taman Nasional Tràm Chim telah dilindungi untuk konservasi ekosistem lahan basah.

 

 

Namun, sebelum menjadi taman nasional, kawasan ini pernah menjadi kuburan bagi para pasukan musuh Vietnam.

Dataran ini sendiri telah berfungsi sebagai basis bagi pemberontak dan bandit sepanjang sejarah Vietnam.

Baca Juga: Kisah Perawat Angkatan Darat Amerika di Vietnam; 106 Terluka Hanya Dalam Waktu 2 Jam, 64 Kali Operasi dalam Waktu 24 Jam, Tanpa Peralatan Medis yang Memadai!