Find Us On Social Media :

Pernah Jadi Hantu Gentayangan Pada Perang Dunia II, Taiwan Berencana Bangkitkan Kembali Senjata 'Berat' yang Telah Lama Ditidurkan Ini, Lagi-Lagi China Penyebabnya

By Afif Khoirul M, Minggu, 22 November 2020 | 10:45 WIB

Ilustrai - Kapal Selam Taiwan.

Pengumuman rencana pembangunan kapal selam Taiwan datang di tengah meningkatnya ketegangan antara pulau itu dan Beijing.

Dalam beberapa bulan terakhir, AS telah meningkatkan penjualan senjata canggih dan mengirim pejabat tinggi untuk mengunjungi Taiwan, meskipun ada protes dari China.

Menurut beberapa ahli, pemerintahan baru Biden mungkin lebih berhati-hati dalam menjual senjata ke Taiwan.

Oleh karena itu, Taiwan harus "berdiri sendiri" dalam menghadapi tekanan militer yang meningkat dari China.

China selalu menganggap Taiwan sebagai bagian dari wilayahnya, dan harus dipersatukan, bahkan dengan kekerasan, jika perlu.