Find Us On Social Media :

Di Tengah Latihan Perang, Radar China Deteksi Kehadiran Pesawat Bomber Amerika, Apa yang Sebenarnya Terjadi?

By Muflika Nur Fuaddah, Rabu, 18 November 2020 | 19:41 WIB

Ilustrasi militer China.

Wilayah tersebut bisa digunakan untuk pendaratan kendaraan amfibi dan latihan penyitaan pulau.

Sebagai catatan, daerah tersebut juga hanya berjarak sekitar 100 mil laut dari Kepulauan Dongsha, wilayah yang diperebutkan dengan Taiwan.

Baca Juga: Jika Perang Pecah Disebut Bakal Setara Perang Dunia I, Seperti Apa Perbandingan Kekuatan Militer China dan AS saat Ini?

Pada tahun 2019 silam, China dan Thailand sempat mengadakan latihan gabungan dengan fokus pendaratan kendaraan amfibi angkatan laut di Teluk Honghai.

Peralatan pendaratan amfibi utama termasuk kapal pendarat amfibi Type 071, kapal pendarat kelas Zubr dan kendaraan serbu amfibi Type 05 digunakan dalam latihan tersebut.

Baca Juga: Inilah Pengemis Terkaya di Dunia, Harga Rumahnya Saja Rp1,6 Miliar Padahal Pekerjaan Tetapnya Hanya Sebagai Pengemis, Jangan Kaget Tahu Penghasilannya Dalam Sebulan