Find Us On Social Media :

Tidak Sembarang Olahraga, Ini Syarat Olahraga yang Baik demi Menjaga Imunitas Tubuh di Masa Pandemi

By Khaerunisa, Selasa, 23 Juni 2020 | 14:49 WIB

ilustrasi bersepeda

Baca Juga: Wanita ini Tak Pernah Tahu Pekerjaan Suaminya padahal Sudah 64 Tahun Menikah, Setelah Suaminya Meninggal Ia Temukan Kenyataan Mengejutkan

Olahraga intensitas sedang dapat meningkatkan imunitas, meningkatkan kemampuan, dan aktivitas Natural Killer Cells serta IgA.

Natural Killer Cells dan IgA berperan penting dalam melindungi saluran pernapasan sehingga daya tahan saluran pernapasan terhadap infeksi bakteri dan virus lebih baik.

Sedangkan olahraga intensitas berat akan meningkatkan sekresi hormon kortisol.

Hormon kortisol kata Purba, justru berpotensi merusak sistem imunitas dan bisa menurunkan aktivitas Natural Killer Cells.

Baca Juga: Saking Kayanya, Miliarder Ini Isi Tangki Air di Rumahnya dengan Air Mineral Mahal

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Kenali, Olahraga yang Baik demi Imunitas Tubuh di Masa Pandemi