Find Us On Social Media :

Ini Segudang Manfaat Daun Pacar Cina untuk Kesehatan dan Kandungan di Dalamnya, Salah Satunya Sama dengan Senyawa yang Kita Temui dalam Teh Hijau

By K. Tatik Wardayati, Kamis, 30 April 2020 | 16:00 WIB

Manfaat daun pacar cina untuk kesehatan, termasuk nyeri sendi hingga cegah kanker.

Kandungan senyawa di dalam daun ini mempunyai antibakteri yang baik untuk mengusir bakteri pada saluran kemih.

6.  Menyembuhkan penyakit batu ginjal

Batu ginjal merupakan salah satu jenis penyakit yang paling banyak menyerang organ ginjal.

Nah, jika Anda mengalami gejala penyakit ini, cobalah untuk mengatasinya dengan menggunakan daun pacar cina.

7. Mengatasi kolesterol tinggi

Daun pacar cina mampu mengatasi kolesterol tinggi. Peran daun ini pada kolesterol jahat, yaitu dapat menurunkan gejala kolesterol jahat yang tinggi di dalam tubuh Anda.

Baca Juga: Ini 19 Manfaat Tanaman Obat Daun Seledri dari Melembabkan Kulit Hingga Perangi Kanker

Ingin mendapatkan informasi lebih lengkap tentang panduan gaya hidup sehat dan kualitas hidup yang lebih baik? Langsung saja berlangganan Majalah Intisari. Tinggal klik di https://www.gridstore.id/brand/detail/27/intisari