Find Us On Social Media :

Virus Corona Menyebar Hebat, Singapura Umumkan Kasus Pertama Virus Corona di Negaranya, Maskapai Ini Sampai Hentikan Semua Penerbangan Ke Wuhan dari Indonesia

By Maymunah Nasution, Jumat, 24 Januari 2020 | 08:21 WIB

Illustrasi Virus Corona

MOH menyampaikan kabar lain, bahwa seorang perempuan berumur 53 tahun dari China juga telah diduga positif melalui tes awal.

Saat ini, dibutuhkan tes lanjutan untuk memperkuat asumsi mereka.

Menurut MOH, sejauh ini ada 28 orang yang dicurigai terjangkiti mulai dari bayi berusia satu tahun hingga manula umur 78 tahun.

Sebanyak tujuh orang yang sebelumnya dicurigai terinfeksi virus tersebut telah dinyatakan negatif.

Baca Juga: Jeruk ‘Berkutil’ Ini Nyatanya Punya 15 Manfaat Buat Kesehatan, dari Masalah Pencernaan Hingga Cegah Kanker, Mau?

Pejabat kementerian, Associate Professor Vernon Lee menerangkan seluruh langkah akan diambil untuk mencegah virus corona menyebar lebih luas.

Lee meminta warga Singapura untuk tidak panik.

 

Dipastikan belum ada warga yang tinggal di Singapura tertular virus berbahaya ini.

Singapura telah mengambil langkah pencegahan, salah satunya dengan memperketat pemeriksaan di bandara.

Baca Juga: Jangan Khawatir, Jamur yang Satu Ini Bisa Kita Makan Kok, Tapi Hati-hati Bagi Wanita yang Sedang Hamil