Find Us On Social Media :

Dianggap Hewan Menjijikkan, Nyatanya Cicak Jadi Makanan Khas di Negeri Ini

By Afif Khoirul M, Senin, 30 September 2019 | 18:00 WIB

Ini adalah cicak yang disajikan untuk dikonsumsi.

Intisari-online.com - Bagi sebagian besar orang, cicak mungkin dianggap sebagai hewan yang menjijikan.

Namun faktanya cicak juga punya manfaat. Misalnya, dia bermanfaat karena memberantas nyamuk.

Tapi pernahkah Anda membayangkan jika cicak menjadi makanan dan dimakan banyak orang?

Duh, mendengarnya saja mungkin sudah membuat kita gila.

Baca Juga: Ukur Kedalaman Sumur Tua, Averina Kaget Kayu yang Digunakan Menyentuh Sesuatu yang Selanjutnya Bikin Geger Warga

Tapi cicak ternyata menjadi santapan kuliner khas di negara ini.

Ya, cicak adalah santapan khas di Vietnam, dan telah menjadi hidangan lokal di sana.

Mengutip mStar, makanan ini umum dijual di jalanan. Seperti di pasar-pasar Vietnam.

Baca Juga: Gempa Magnitudo 5,7 Guncang Talaud, Sulawesi Utara: Ini Alasan Mengapa Indonesia Rawan Gempa