Find Us On Social Media :

Kemunculan Pemimpin Muda: Tidak Berawal dari Ingin Jadi Orang Kaya

By Natalia Mandiriani, Senin, 20 Mei 2019 | 20:00 WIB

ilustrasi pemimpin muda

Bicara mengenai visi, kita bisa mengambil contoh Bill Gates.

Ia ingin supaya komputer yang awalnya berukuran besar, bisa masuk ke dalam seluruh rumah di dunia dengan Windows sebagai sistem operasinya.

Almarhum Steve Jobs lain lagi. Ia ingin menempatkan komputer ke dalam genggaman orang setiap hari.

Ketika visi mereka diwujudkan, pada akhirya uang datang mengejar mereka.

"Jadi, nomor satu paling penting visinya dulu," tegas Tikno.

Baca Juga: Benarkah Penyuka Daging Bisa Jadi Pemimpin yang Lebih Baik Dibanding Penyuka Sayuran?