Find Us On Social Media :

Menurut Ahli Feng Shui, 5 Kesalahan di Kamar Tidur Ini akan Membuat Kita Tidak Bisa Tidur Nyenyak

By Moh Habib Asyhad, Sabtu, 11 November 2017 | 20:20 WIB

Intisari-Online.com – Kamar tidur boleh saja mewah dan menggunakan sebuah kasur yang mahal, lampu baca yang bergaya, dan bernuansa cahaya lilin.

Namun, bila semua itu tidak bisa membuat Anda tidur dengan nyenyak, mungkin hal itu disebabkan oleh feng shui yang tidak tepat.

Seni kuno dari China itu melihat bagaimana keharmonisan ‘energi baik’ dapat memengaruhi perasaan dan kesejahteraan kita.

Nah, konsultan feng shui Sarah McAllister mengklaim sedikit perubahan sederhana di kamar tidur dapat membantu kita tidur nyenyak lebih cepat.

Sekadar tahu, ahli feng shui ini akan meluncurkan buku terbarunya ‘The Dream Architect’ pada Januari 2018 mendatang.

Menurut Sarah, bagaimana feng shui meningkat penerapannya di rumah di seluruh Inggris.

Warga Inggris melihat bagaimana ‘energi ruang’ berpengaruh pada tidur mereka.

(Baca juga: Idap Penyakit Misterius, Anak Berumur 7 Tahun Ini Tidur Nyenyak Selama Dua Minggu Berturut-turut)

(Baca juga: Alih-alih Berolahraga, Di Pusat Kebugaran Ini Kita Membayar untuk Disuruh Tidur Nyenyak)

Pendiri FengShuiAgency.com, itu mengklaim telah mentransformasi rumah para kliennya agar mereka bisa beristirahat di malam hari.

Nah, ia mengungkapkan 5 kesalahan di kamar tidur yang membuat pemiliknya tidak bisa tidur nyenyak.

1. Tidak ada papan di ujung tempat tidur