Intisari-Online.Com – Sering melihat para pemimpin dunia bertemu dan bagaimana mereka berjabat tangan?
Ahli bahasa tubuh, Traci Brown, menjelaskan beberapa jenis jabat tangan yang sering dilakukan oleh para pemimpin dunia dan apa artinya. Berikut contoh-contohnya:
(Baca juga - 5 Tipe Jabat Tangan Yang Harus Dihindari Agar Tak Berikan Kesan Pertama Yang Buruk)
The palm down
Membalikkan telapak tangan ke bawah merupakan genggaman klasik. Presiden Rusia, Vladimir Putin sering melakukan ini kepada Mantan Presiden AS, Michael Obama.
“Jabat tangan seperti itu menunjukkan Anda ingin kontrol pada hubungan kerja sama yang berlangsung. Memberikan pesan bahwa Anda bisa menanganinya dan semuanya akan baik-baik saja,” papar Brown.
The hand-over
“Jika Anda menginginkan koneksi yang lebih dalam dengan seseorang – baik ingin mengekspresikan simpati atau kekuasaan – tutup jabat tangan Anda dengan tangan kiri,” kata Brown.
(Baca juga - Yuk Membaca Kepribadian Seseorang Dari Caranya Berjabat Tangan)
The shoulder-touch
The squeeze
(Baca juga - Mengukur Umur Dengan Jabat Tangan)
The step-in
Itulah lima jenis jabat tangan yang sering dilakukan pemimpin dunia. Manakah yang sering Anda praktekkan?