Intisari-Online.com - Seperti apa contoh pengamalan sila ke-5 di rumah?
Sila ke-5 Pancasila berbunyi "Keadilan Sosial Bagi Seluruh Rakyat Indonesia,".
Sila tersebut mengandung makna bahwa tujuan bangsa Indonesia adalah tercapainya masyarakat adil dan makmur secara lahir dan batin.
Untuk mengetahui bagaimana pengamalan sila ke-5 Pancasila, kita harus tahu terlebih dahulu apa nilai-nilai yang terkandung dalam sila tersebut.
Nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila merupakan nilai mendasar untuk dijadikan pedoman peraturan atau dasar norma di Indonesia.
Menurut Eka Periaman Zai dalam buku Pancasila sebagai Dasar dan Ideologi Negara (2020), Pancasila sebagai pandangan hidup berarti Pancasila merupakan prinsip dasar kehidupan masyarakat Indonesia.
Pancasila sebagai pandangan hidup sering pula disebut way of life, pegangan hidup, pedoman hidup, pandangan dunia, atau petunjuk hidup.
Meski ada banyak istilah, namun pada dasarnya bermakna sama, yaitu Pancasila digunakan sebagai petunjuk dalam kehidupan sehari-hari, baik dari segi sikap maupun perilaku yang harus dijiwai.
Sebagai pandangan hidup bangsa, Pancasila merupakan hasil kristalisasi dari berbagai pengalaman hidup dalam sejarah bangsa Indonesia.
Berikut ini butir-butir nilai dalam sila kelima Pancasila berdasarkan Tap MPR Nomor I/MPR/2003:
Pancasila juga sudah seharusnya menjadi pedoman bermasyarakat, termasuk di lingkungan rumah.
Itulah contoh pengamalan sila ke-5 Pancasila di rumah.
Baca Juga: Begini Uraian Jaminan Hak Asasi Manusia yang Terdapat dalam Pancasila
(*)