Jadwal Imsakiyah Batam 2022, Lengkap dari Jadwal Berbuka Puasa hingga Shalat 5 Waktu

Tatik Ariyani

Editor

Jadwal Imsakiyah Batam 2022
Jadwal Imsakiyah Batam 2022

Intisari-Online.com – Tinggal beberapa minggu lagi umat muslim akan memasuki bulan Ramadhan 1443 H di tahun 2022.

Untuk Anda yang tinggal di Batam, sudah tahukah Anda jadwal imsakiyahBatam 2022?

Diketahui Pimpinan Pusat Muhammadiyah telah menetapkan awal puasa Ramadhan 1443 Hijriyah pada Sabtu, 2 April 2022, yang dituangkan dalam Maklumat PP Muhammadiyah nomor 01/MLM/I.0/E/2022.

Jadwal imsakiyah Batam 2022pun telah dikeluarkan oleh PP Muhammadiyah.

Seperti halnya di kota-kota besar di Indonesia lainnya, Batam memiliki waktu yang sama pada pembagian waktu di Indonesia Barat.

Inilah jadwal imsakiyah Batam 2022, yang meliputi waktu imsak, shalat lima waktu, serta waktu berbuka puasa.

Jadwal imsakiyah Ramadhan 2022 ini dihisab dan disusun oleh Wakil Ketua Majelis Tarjih dan Tajdid PP Muhammadiyah, Dr. Oman Fathurohman.

Berikut ini jadwal imsakiyah Batam2022 dari laman Kementerian Agama Republik Indonesia, Dirjen Bimas Islam Kementerian Agama Republik Indonesia.

Baca Juga: Jadwal Imsakiyah Ramadhan 2022 Yogyakarta, Lengkap Jadwal Berbuka Puasa dan Shalat 5 Waktu

Baca Juga: Jadwal Imsakiyah Ramadhan 2022 Jawa Tengah, Lengkap Jadwal Berbuka Puasa dan Shalat 5 Waktu

Jadwal Imsakiyah batam 2022
Jadwal Imsakiyah batam 2022

Nah, itulah jadwal Imsakiyah Batam 2022. Cermati baik-baik, ya!

Baca Juga: Terkenal sebagai Salah Satu Musuh Paling Menakutkan Bangsa Romawi, Inilah Fakta Attila The Hun yang Tak Segan Bunuh Saudara Sendiri Demi Kekuasaan

Baca Juga: Dibocorkan Stasiun TV Rusia, Terungkap Rencana Besar Vladimir Putin, Disebut akan Incar Negara-negara Ini Setelah Invasi Ukraina

Artikel Terkait