Find Us On Social Media :

Mulai dari Sering Haus Hingga Sering ke Toilet, Inilah 10 Tanda Aneh Pada Tubuh Bahwa Kita Sedang Stres

By Ade Sulaeman, Selasa, 25 Juli 2017 | 14:30 WIB

Ini Dia 6 Biang Kerok Penyebab Stres Sehari-hari

Intisari-online.com—Stres bisa termanifestasi melalui banyak hal.

Misalnya gejala emosional seperti moody dan sensitif.

Pada sebagian orang, stres juga bisa termanifestasi dalam bentuk penyakit fisik.

Nah, untuk gejalanya juga begitu.

Berikut ini 10 tanda aneh dari tubuh yang menunjukkan kita sedang stres seperti yang dilansir di Huffingtonpost.com:

(Baca juga: Mulai dari Membakar Kalori Hingga Turunkan Stres, Inilah Beragam Manfaat Ciuman untuk Kesehatan)

1. Otot tegang dan berdenyut-denyut

Leher, bahu, dan bagian tubuh lain terasa tegang dan kaku.

Bagi pria biasanya mengalami nyeri punggung bagian bawah,  sedangkan perempuan nyeri punggung bagian atas ketika stress melanda.

2. Sakit kepala tanpa sebab

Seolah ada yang menusuk-nusuk kepala ketika mengalami keadaaan yang menekan.

3. Sering kehausan