Find Us On Social Media :

Pakar: Fidget Spinner Bisa Mengobat Anak dengan ADHD, Sepakat?

By Moh Habib Asyhad, Selasa, 23 Mei 2017 | 18:40 WIB

Fidget spinner, apakah sekadar mainan?

“Penting bagi orangtua dan para guru yang berhadapan dengan anak-anak yang punya ADHD untuk tahu, ada perawatan efektif,” tambah Kollins.

Sekitar 11 persen anak-anak berusia 4 – 11 tahun di AS—atau sekitar 6,4 juta anak—didiagnosis menderita ADHD pada 2011 lalu.

(Baca juga: Ledakan di Konser Ariana Grande: Strategi Berkomunikasi dalam Kondisi Darurat yang Wajib Diingat)

Di sisi lain, ada beberapa pakar yang skeptis dengan alat ini.

“Menggunakan alat ini terlihat lebih mengganggu alih-alih memberi manfaat,” kata Mark Rapport, psikolog klinis di University of Central Florida, kepada LiveScience awal bulan ini.

Lepas dari klaim benar-salah itu, baiknya kita membuktikannya sendiri: Apakah fidget spinner ini benar-benar bermanfaat atau hanya sekadar mainan biasa?