Find Us On Social Media :

Dari Tatapan hingga Jarak Berdiri, Inilah Makna Ekspresi Wajah dan Bahasa Tubuh Manusia!

By Muflika Nur Fuaddah, Selasa, 17 Juli 2018 | 13:45 WIB

Sementara orang yang jarang berkedip berarti dengan sengaja mencoba mengendalikan gerakan matanya.

Ukuran pupil

Cahaya memang faktor penting untuk menentukan ukuran pupil mata, namun begitu juga dengan emosi.

Ukuran pupil yang melebar menunjukkan bahwa seseorang tertarik atau bahkan terangsang.

2. Mulut

Mengerucutkan bibir: Mengencangkan bibir mungkin merupakan indikator ketidaksukaan, ketidaksetujuan, atau ketidakpercayaan.

Menggigit bibir: Orang terkadang menggigit bibir mereka ketika mereka khawatir, cemas, atau stres.

Menutupi mulut: Ketika orang ingin menyembunyikan reaksi emosional.

Bergerak ke atas atau bawah: Ketika mulut sedikit berubah, itu mungkin berarti bahwa orang tersebut merasa bahagia atau optimis.

Di sisi lain, mulut yang sedikit ke bawah dapat menjadi indikator kesedihan dan ketidaksetujuan.

Baca Juga: Mendarat Darurat, 33 Penumpang Keluarkan Darah dari Telinga: Ini Alasan Mengapa Darah Keluar dari Telinga Mereka

3. Lengan dan Kaki